JOBSHEET DASAR LISTRIK BOLAK-BALIK(AC)
Lembar Kerja
Alat dan bahan :
- Trafo isolasi .................................................................... 1 buah
- Trafo step down 220 / 9 –18 V...................................... 1 buah
- Multimeter / Voltmeter ................................................... 2 buah
- Variac................................................................................ 1 buah
- Kabel Penghubung ...................................................... secukupnya
- Saklar................................................................................ 1 buah
Kesehatan dan Keselamatan Kerja
1.
Jangan
menghubungkan rangkaian ke sumber tegangan sebelum benar.
2.
Jangan
membuat sambungan terbuka terutama pada tegangan tinggi
3.
Perhatikan
batas ukur dan saklar pemilih pada multimeter.
4.
Kalibrasikan
CRO sebelum digunakan dengan teliti dan hati – hati.
5.
Letakkan
peralatan pada tempat yang aman dan mudah diamati
6.
Jangan
menggunakan alat ukur di luar batas kemampuan
7.
Pastikan
posisi variac dalam kondisi minimum.
Percobaan I. Tegangan Efektif
Langkah Kerja
1.
Siapkan
alat dan bahan yang digunakan dalam percobaan ini.
2.
Buatlah
rangkaian seperti Gambar 6 di bawah ini
Gambar
6. Rangkaian Percobaan
3.
Setelah
rangkaian benar hubungkan ke sumber tegangan dan tutup saklar .
4.
Atur
tegangan Variac sehingga multimeter menunjukan seperti Tabel 2 di bawah. Amati
penunjukan CRO setiap perubahan tegangan.
5.
Bandingkan
hasil pengukuran voltmeter dan CRO dengan teori.
6.
Lanjutkan
dengan percobaan kedua.
Tabel 2. Pengamatan CRO
Voltmeter
|
CRO (p-p)
|
2 V
|
|
4 V
|
|
6 V |
|
8 V
|
|
10 V
|
|
Percobaan II. Respon Elemen RLC
Alat dan bahan :
1. Lampu Pijar.............................................................. 1 buah
2.
Ballas
lampu TL...................................................... 1 buah
3.
Kapasitor
non polar 250 V ................................... 1 buah
4.
Saklar........................................................................ 1 buah
5.
Variac........................................................................ 1 buah
6.
Voltmeter.................................................................. 1 buah
7.
Amperemeter........................................................... 1 buah
8.
Wattmeter................................................................. 1 buah
9.
Kabel
Penghubung............................................... secukupnya.
Langkah Kerja
1.
Siapkan
alat dan bahan yang digunakan dalam percobaan ini.
2.
Buatlah
rangkaian seperti Gambar 7 di bawah ini.
3.
Setelah
rangkaian benar hubungkan dengan sumber tegangan kemudian tutup saklar.
4.
Atur
variac sehingga diperoleh tegangan seperti
nilai dalam Tabel 3.
5.
Catatlah
penunjukan wattmeter dan amperemeter
setiap perubahan tegangan.
Gambar 7. Rangkaian Percobaan.
6.
Gantilah
lampu pijar dengan ballas, atur tegangan seperti langkah 3.
7.
Catatlah
penunjukan amperemeter dan wattmeter ke dalam Tabel 3.
8.
Gantilah
ballas dengan kapasitor atur tegangan seperti langkah 3
9.
Hentikanlah
kegiatan dan kembalikan semua peralatan ke tempat semula. Kemudian buat
kesimpulan secara keseluruhan berdasarkan percobaan tadi.
10. Bandingkan daya, arus dan tegangan
pada masing–masing percobaan.
11. Hitung faktor daya dari lampu, ballas
dan kapasitor.
Tabel 3. Pengamatan Arus dan Daya
Tegangan
|
Lampu |
Ballas
|
Kapasitor
|
|||
I
|
P
|
I
|
P
|
I
|
V
|
|
50 V
|
|
|
|
|
|
|
100 V
|
|
|
|
|
|
|
150 V
|
|
|
|
|
|
|
200 V
|
|
|
|
|
|
|
Lembar Latihan
1.
Hitunglah
banyak putaran generator setiap detik bila diketahui sebuah pembangkit listrik
tenaga air ( PLTA ) mempunyai generator dengan 20 kutub, untuk menghasilkan
frekuensi 50 Hz !
2.
Hitunglah
penunjukan voltmeter dari suatu tegangan bolak – balik gelombang sinus yang
menunjukan 200 volt puncak - puncak jika
dilihat CRO !
3.
Hitunglah
arus yang mengalir pada lampu dan tahanan lampu bila lampu pijar 220 – 230
volt, 100 watt dipasang pada tegangan 225 volt. !
4.
Sebuah
kompor listrik 225 volt, 900 watt mempunyai elemen pemanas 5 m. hitunglah arus
dan tahanan elemen. Jika elemen pemanas putus, kemudian disambung sehingga
panjangnya menjadi 4,8 m. hitunglah besar tahanan, arus dan daya kompor yang
dipasang pada tegangan 225 volt !
5.
Hitunglah
arus dan daya yang diserap oleh kapasitor, jika dua buah kapasitor 60 mF dan 40 mF diseri dan dipasang pada
tegangan 220 V, 50 HZ !